Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Download Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013





Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013. Adik-adik siswa Kelas 12 SMA/MA atau yang sederajat, sebentar lagi kalian akan menghadapi Penilaian Tengah Semester (PTS - UTS) atau Ulangan Tengah Semester 1 Tahun Pelajaran 2019/2020. Untuk membantu adik-adik semua mempersiapkan pelaksanaan UTS atau Ulangan Tengah Semeter 1 Tahun Pelajaran 2019/2020 berikut Saya bagikan secara gratis contoh Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013.
Download Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013

Seperti yang kita ketahui bersama bahwa PTS (Penilaian Tengah Semester) adalah penilaian yg dilakukan di tengah semester setelah kegiatan pembelajaran selama setengah semester atau 3 bulan. Yang dulunya PTS dikenal dengan istilah Ulangan Tengah Semester (UTS). Namun PTS adalah istilah baru yang dipakai sebagai pengganti isitilah Ulangan Tengah Semester (UTS) atau Ulangan Umum Tengah Semester.




Penilaian Tengah Semester (PTS) adalah kegiatan yang dilakukan untuk meng­ukur pencapaian kompetensi peserta didik di akhir Semester Genap. Cakupan penilaian meliputi seluruh indikator yang merepresentasikan semua KD pada semester tersebut. Hasil penilaian akhir semester selanjutnya diolah dan dianalisis untuk menge­tahui ketuntasan belajar peserta didik. Hasil penilaian ini dapat dimanfaatkan untuk program remedial, pengayaan, dan pengisian rapor.

Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013 ini bisa digunakan untuk latihan menghadapi PTS semester ganjil tahun pelajaran 2019/2020.

PRATINJAU
23. Yang bukan termasuk langkah-langkah menemukan ide pokok atau persoalan dalam artikel adalah ….
a. Membaca artikel
b. Mencatat pokok artikel
c. Membuat catatan untuk mengingat bahan bacaan
d. Membuat catatan dengan kata-kat sendiri
e. Membuat catatan sesuai dengan kalimat dalam artikel

Bacalah  penggalan  cerpen  tersebut  berikut  ini  tuk menjawab  no 24 – 24”
     Takkala  aku  masih  sekolah  mulo, demikian  fasih  lidahku  dalam  bahasa  belanda  sehingga  orang  yang  hanya  mendegarkan  bicara  dan  tidak  melihat  aku,  mengira  aku  anak  belanda  aku  pun bertambah  lama  bertambah  percaya  pula. Bahwa  aku  anak  belanda,  sungguh  hari – hari  ini  makin  ditebalkan  pula  oleh  tingkah  laku  orang  tuaku  yang  berupaya  sepenuh  daya   menyesuaikan  diri  dengan  langgam  lenggok  orang  belanda

24.Sudut  pandang  penggarang  yang  digunakan  dalam  penggalan  cerpen  diatas  adalah….
a.orang  pertama  pelaku  utama                                
d. orang  pertama  dan  ketiga 
b.orang  pertama  pelaku  sampingan                         
e. orang  ketiga   serba  tahu
c.orang  ketiga   pelaku  utama

25. watak  tokoh  aku  dalam penggalan  cerpen  tersebut  adalah….
a. . percaya  diri                                                                      
d. rajin  berusaha
b.. mudah  menyesuaikan  diri                                               
e. mudah  dipengaruhi.
c.  sombong

26. Amanat  dalam  penggalan  cerpen  tersebut  adalah….
a. jangan  cepat  menyerah  pada  keadaan  bagai  manapu  juga.
b. jangan  membuang  waktu  selagi  masih  ada  waktu
c. sebaiknya  kita  menyesuaikan  diri  dengan  keadaan
d. jangan  lupa  diri  bila  menguasai  bahasa  orang
e. jangan   mudah  dipengaruhi  oleh  orang  lain

Bacalah  penggalan  cerpen   berikut “
Aku  pikir  aku  telah  tertidur  beberapa  jam  karna  pengaruh  sampannya  dan letusan – letusa  bisu  dalam  film  itu. Lalu  ketika  aku  terbagun  kepalaku  merasa  terguncang  - guncang. aku  pergi  kekamar  mandi  dua dari  tempat  duduk  dibelakangku  diduduki  wanita  tua  dengan sebelah  kopor  terbaring  dengan  posisi  yang  sangat  tidak  karuan.  Seperti  mayat  yang  terlupakan  dimedan  perang  kaca  mata  bacanya  dengan  rantai  manik – manik  beradu  diatas  lantai  dan  disaat  aku  manikmati  kedengkianku  untuk  tidak  mengambilnya.

27. budaya  yang  ada  dalam  penggalaman  cerpen  tersebut  adalah….
a.mabuk – mabukan
b.menonton  film
c.minim  sampannya
d.dengki  terhadap  orang  lain
e.tidak  peduli  terhadap  orang  lain

Bacalah paragraf tersebut dengan saksama!
Semburan Baru Muncul di Mindi
            Semburan Lumpur, air, dan gas baru, keluar dari halaman belakang rumah salah seorang penduduk, warga desa Mindi Kecamatan Porong. Kabupaten Sidoarjo. Semburan itu merupakan semburan ke 59 yang muncul disekitar pusat semburan utama. Menurut seorang ahli dari leader Team Fergaco, perusahaan yang  engawasi gas-gas berbahaya di sekitar pusat semburan, semburan itu sama dengan 59 semburan liar sebelumnya. Semburan liar itu juga tidak berbagahaya dan tidak akan membesar. Kalau dibiarkan semburan itu akan mengecil sendiri. Untuk menutup semburan hari ini akan dimasukkan 100kg semen ke dalam lubang asal semburan.
28. Fakta yang tepat dalam teks tersebut adalah ….
a.       Semburan lumpur baru merupakan semburan ke-59.
b.      Semburan liar itu tidak berbahaya seperti semburan yang lainnya.
c.       Semburan liar itu sama dengan semburan sebelumnya
d.      Semburan liar itu akan mengecil dengan sendirinya.
e.       Untuk menutup semua semburan liar itu, diperlukan 100 kilogram semen.

29. Opini dalam teks tersebut adalah…..
a.     Semburan liar itu terjadi di halaman rumah seorang warga
b.    Semburan liar itu lidak berbahaya dan akan mengecil sendirinya.
c.     Semburan itu merupakan semburan yang ke-59.
d.    Rumah warwa yang terkena semburan terletak di desa Mindi, Kecamatan Porong Kabupaten Sidoarjo
e.     Hari ini lubang asal semburan dimasukkan 100kg semen
     
30.  (1)Indrustri jasa internet berkembang sangat pesat. (2)Perkembangan ini semakin
 membuka ruang bagi investasi dibidang teknologi multi media. (3)Meskipun demikian, pengembangan indrustri internet harus disertai penegakan hukum. (4)Hal ini untuk mengantisipasi agar penyelenggaraan tanpa izin tidak merajalela. (5)Jadi penegakan hokum harus dilaksanakan
       Fakta yang terdapat dalam penggalan tajuk rencana di atas adalah ….
a.       1                                
d. 4
b.      2                                
e. 5
c. 3

31. Kutipan naskah pidato berikut untuk nomor 31 dan 32
Bacalah kutipan naskah pidato berikut dengan saksama!
Saudara- saudara yang saya hormati.
      Upaya pemerataan kesempatan belajar memang menjadi perhatian utama pemerintah. Pada saat ini, kebijakan peningkatan mutu pendidikan pada semua jalur dan jenjang pendidikan menjadi prioritas program pendidikan. Hal ini seiring dengan upaya pemerataan kesempatan belajar, sekaligus dengan tetap meningkatkan efektifitas dan efisiensi penyelenggaraan manajemen pendidikan secara transparan dan dapat dipertanggungjawabkan kepada masyarakat.
      Kepada seluruh komponen pendidikan, meliputi kepala sekolah dan rektor, guru da dosen, tenaga administrasi, siswa dan mahasiswa, orangtuasiswa dan mahasiswa, atau warga belajar serta masyarakat peduli pendidikan yang trekabung dalam Komite sekolah atau organisasi orangtua mahasiswa, saya harapkan untuk selalu meningkatkan profesionalisme sesuai dengan bidang tugasnya masing-masing dalam upaya mencapai tujuan pendidikan seperti kita harapkan.
Isi pokok naskah pidato tersebut adalah…
a.       Usaha pemerataan kesempatan belajar dan peningkatan mutu pendidikan, serta peningkatan profesional dibidang masing-masing
b.      Usaha pemerataan kesempatan belajar dan peningkata efektifitas dan efisien serta profesionalisme dibidang masing-masing
c.       Upaya peningkatan mutu pendidikan dan harapan agar meningkatkan profesionalisme dibidang masing-masing
d.      Kebijakan pemerataan dalam pendidikan dan harapan kepada seluruh komponen pendidikan agar selalu meningkatkan profesionalisme dibidang masing-masing
e.       Pemerataan kesempatan belajar, peningkatan mutu pendidikan dan profesional merupakan tugas pemerintah

32.  Kalimat yang merupakan harapan yang terdapat pada kutipan naskah pidato tersebut adalah…
a. Kepada seluruh guru dan dosen agar selalu meningkatkan profesinalisme di 
    bidang masing-masing
b. Kepada seluruh kepala sekolah dan rektor untuk selalu meningkatkan
    profesional dibidang masing-masing
c. Kepada seluruh orangtua siswa dan mahasiswa serta warga belajar agar
    selalu meningkatkan profesionalisme dibidang masing-masing
d. Kepada seluruh warga belajar dan masyarakat peduli pendidikan agar,
    selalu meningkatkan profesionalisme dibidang masing-masing
e. Kepada seluruh komponen pendidikan untuk selalu meningkatkan

   profesional sesuai dengan bidang masing-masing


Download Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013
Untuk Download Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013 dengan bentuk soal ini terdiri atas Pilihan Ganda (PG) dan uraian. File soal dapat didownload dengan klik tombol download dibawah ini:



Demikian Soal UTS Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA/MA Semester 1 Kurikulum 2013. Atas kunjungannya Terima kasih, semoga link download ini dapat membantu. Selamat mengikuti PTS- UTS atau Ulangan Tengah Semester 1 bagi siswa Kelas 12 SMA/MA. Semoga mendapatkan hasil yang memuaskan.

Download Selengkapnya

Baca Juga


Artikel Menarik Lainnya