Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013
Assalamualaikum adik-adik siswa Madrasah Ibtidaiyah, sebentar lagi kalian akan menghadapi PTS Genap atau Penilaian Tengah Semester 2 atau Ujian Tengah Semester 2 (UTS 2). Dalam menghadapi UTS Genap atau PTS Genap tentunya kalian memerlukan latihan soal untuk melatih diri kalian.
Pada kesempatan ini saya akan mebagikan latihan Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 lengkap dengan link download Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013. Soal PTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 ini dapat saya katakana juga sebagai prediksi Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 yang kemungkinan masih akan diujikan pada UTS/PTS semester 2 ini.
Baca Juga Bank Soal SD SMP SMA Lengkap
Berikut adalah pratinjau latihan Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 yang nanti dapat kalian unduh melalui link unduh Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013:
…………………………………………………………………………….
1. Nama surah dalam Al-Qur’an yang pertama kali diturunkan Allah SWT adalah surah . . . .
a. Al-Falaq ayat 1-5 c. Al- A’la ayat 1-5
b. Al-Alaq ayat 1-5
d. An-Nas ayat 1-5
2. Lanjutan ayat di samping adalah . . . .
a. عَلَقٍ c. عَبْدً
b. عَلَّمَ d. صَلَّى
3. Asal mula kejadian manusia diciptakan Allah SWT dari . . . .
a. tanah liat c. nur ilahi
b. segumpal darah d. sel-sel kecil
4. Lafal اَرَاَيْتَ dalam surah Al-Alaq diulang sebanyak . . . .
a. 3 c. 5
b. 4 d. 6
5. Ayat kelima surah Al-Alaq berbunyi . . . .
a.
c.
b.
d.
6. Nama Al-Alaq diambil dari salah satu lafal yang terdapat dalam surah Al-Alaq ayat yang ke . . . .
a. 5 c. 3
b. 4 d. 2
7. . . . . سَنَدْعُ Lafal yang tepat untuk melanjutkan potongan ayat di samping adalah . . . .
a. خَا طِئِةٌ c. الَزَبَا نِيَةَ
b. نَا دِيَةٌ d. بِاالنَا صِيَةِ
8. Berikut yang termasuk surah Al-Alaq adalah . . . .
a. وَاِلىَ رَبِّكَ فَرْغَبْ c. فَوَسَطْنَ بِهِ جَمْعًا
b.
d.
9. Setelah selesai membaca Al-Qur’an sebaiknya kita membaca . . . .
a. Tashdiq c. Tahmid
b. Basmalah d. Tahlil
10. Al-Alaq artinya . . . .
a. sepenggal tanah c. melapangkan
b. segumpal darah
d. bermegah-megahan
11. Lafal yang bergaris bawah artinya . . .
a. dari segumpal darah
c. apa yang diketahui
b. Tuhan Maha Pemurah d. dengan perantaraan kalam
12. Surah Al-Alaq termasuk golongan surah . . . .
a. Madaniyah c. Jabariyah
b. Makkiyah d. Rifa’iyah
13. Surah Al-Alaq adalah surah yang ke . . . dari 114 ayat yang terdapat dalam Al-Qur’an
a. 93 c. 95
b. 94 d. 96
14. Nama surah dalam Al-Qur’an yang menjelaskan turunnya Al-Qur’an pada malam kemuliaan dalah surah . . . .
a. Al-Qodr c. Al-Alaq
b. A’basa d. Al-Bayyinah
15. Lafal yang bergaris bawah artinya . . . .
a. malam Ramadhan c. malam kemulyaan
b. malam lebaran
d. larut malam
16. Yang dimaksud dalam surah Al-Qodar adalah . . . .
a. para malaikat c. selain malaikat
b. semua malaikat
d. malaikat jibril
17. Artinya . . . .
a. baik c. cukup baik
b. sangat baik
d. lebih baik
18. Ayat di samping adalah bunyi surah Al-Qodr ayat ke . . . .
a. 51 c. 2
b. 4 d. 3
19. Salah satu tanda malam lailatul qodr adalah . . . .
a. malam yang cerah bertabur bintang c. hujan lebat
b. malam berkabut lebat d. malam gelap gulita
20. Surah Al-Qodr adalah surah yang ke . . . .
a. 96 c. 98
b. 97 d. 99
21. Surah Al-Qodr diturunkan sesudah surah . . . .
a. Al-Alaq c. A’basa
b. Al-Falaq d. Al-Lahab
22. Beribadah pada malam lailatul qodr nilai pahalanya lebih baik dari pada amal . . . .
a. seratus bulan c. dua ribu bulan
b. lima ratus bulan d. seribu bulan
23. Pada malam lailatul qodar para malaikat turun untuk . . . .
a. berteman dengan Nabi Muhammad SAW
b. mendoakan manusia yang sedang beribadah
c. mencatat semua kepentingan manusia
d. menyempurnakan ibadah kepada Allah
24. “Malam kemuliaan, keberkahan dan kesejahteraan itu berlangsung sampai terbit fajar”. Hal ini dijelaskan pada surah Al-Qodr ayat ke . . . .
a. dua c. empat
b. tiga d. lima
25. Pada malam lailatul qodr para malaikat dan malaikat jibril turun hingga . . . .
a. terbit fajar c. terbit matahari
b. selesai fajar d. hari kiamat
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat!
26. Tempat diturunkannya wahyu pertama kali di . . . .
27. Sebelum membaca al-qur’an, kita disunahkan membaca . . . .
28. Lanjutan ayat di samping adalah . . . .
29. Selain disebut al-Qolam surah Al-Alaq disebut juga . . . .
30. Dalam Surah Al-Alaq lafal ….. terdapat apda yat ke 6, ke . . . dan ke . . . .
31. Ayat di samping adalah lafal surah Al-Alaq ayat ke . . . .
32. Pengetahuan Allah SWT tidak terbatas, sedang pengetahuan manusia . . . .
33. Al-Qur’an pertama kali diturunkan pada bulan . . . .
34. Para malaikat turun ke bumi atas izin . . . .
35. Amal positif agar mendapat kedudukan yang mulia di sisi Allah SWT adalah qiyamul lail, tadarus dan . . . . di masjid.
III. Jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini dengan jawaban yang tepat!
36. Tulislah kembali ayat berikut dalam susunan yang benar, kemudian lengkapilah dengan syakkal!
واسجد – كلا – واقترب – لا تطعه
37. Tulislah terjemahan surah Al-Alaq ayat k e-2!
38. Bagaimana caranya agar hafalan surah-surah pendek kalian tidak cepat lupa!
39. Sebutkan pokok-pokok kandungan surah Al-Qodr!
40. Sebutkan 2 tanda turunnya malam lailatul Qodar!
…………………………………………………………………………….
Untuk download Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 seperti pada preview diatas silakan kalian klik tautan dibawah ini ya…
Demikian latihan Soal UTS Al Qur’an Hadist Kelas 5 MI Semester 2 Kurikulum 2013 yang dapat saya bagikan pada kesempatan kali ini, silakan kalian bagikan kepada teman-teman kalian yaa…
Baca Artikel terkait